Saya ingin mengenal Allah yang saya sembah. Mungkin Anda juga merasa demikian. Setelah sekian lama mencari cara, akhirnya saya menemukannya. Perjalanan saya berawal ketika saya membaca satu ayat dari Al-Quran yang mengatakan bahwa Isa Al-Masih adalah Kalimat Allah.
Mengapa Isa Al-Masih disebut Kalimat Allah? Bagaimana hal ini menolong saya menemukan Allah?
Video berikut berjudul “Menemukan Allah Saat Mengerti Kalimat Allah” Tonton video ini dan Anda akan dituntun untuk mengenal Allah!
Bila Anda mempunyai pertanyaan atau pandangan lain, silakan mengemail staff kami atau kirimkan pertanyaan singkat Anda lewat WA/SMS ke 0812-8100-0718.
Focus Pertanyaan Untuk Dijawab Pembaca
Staf IDI berharap Pembaca hanya memberi komentar yang menanggapi salah satu pertanyaan berikut:
- Bagaimana pendapat Anda mengenai gelar unik Isa Al-masih sebagai Kalimatullah?
- Setelah Anda melihat video di atas dan mengerti Kalimat Allah, bagaimana pendapat Anda mengenai Isa memiliki kuasa Ilahi mengatur semesta?Mengapa?
- Bagaimana pendapat Anda bahwa Allah dan kalam/ firman-Nya adalah satu?
Komentar yang tidak berhubungan dengan tiga pertanyaan di atas, walaupun dari Kristen maupun Islam, maaf bila terpaksa kami hapus. Untuk pertanyaan singkat, dapat mengirimkan SMS ke: 0812-81000-718.
Untuk menolong para pembaca, kami memberi tanda ***** pada komentar-komentar yang kami rasa terbaik dan paling menolong mengerti artikel di atas. Bila bersedia, silakan juga mendaftar untuk buletin mingguan, “Isa, Islam dan Al-Fatihah.”